Suami Kembar

Mengenal sesuatu memang tidak cukup hanya dari tampilan luar. Perlu melihat sisi lain agar kesimpulan dari tampak luar bisa meyakinkan. Karena boleh jadi, sesuatu itu ternyata kembar.

Bangun Bola

Keluarga mana di negeri ini yang bisa terisolasi dari tayangan televisi. Dari yang miskin hingga kaya, dari yang preman sampai yang ikut pengajian; nyaris tak luput dengan keberadaan televisi. Cuma bedanya, ada yang paham; ada juga yang buta.

Katakan 'Sayang'

Dari sekian ungkapan khusus suami isteri, ada yang teramat mudah, murah, dan bisa kapan pun diberikan. Bahkan, bisa menjadi panggilan seumur hidup. ‘Sayang’, itulah sapaan sederhana tapi punya pengaruh yang begitu dalam.

Menangkap Aspirasi

Seperti apa pun kiprah seseorang, dinamika kehidupan keluarganya tak jauh berbeda. Ada bahagia, sedih, bingung, khawatir, bahkan takut. Bedanya, sisi lain kehidupan para aktivis dakwah jarang yang tahu.

Tarbiyah Anak

Setiap ibu ingin punya anak yang saleh. Taat pada Allah, bakti sama orang tua. Kalau anak bisa seperti itu, ibu mana pun akan senang. Selain karena sukses menunaikan amanah Allah, kelak di masa tua pun bisa menenteramkan.

Keluarga Koalisi

Tiap orang ingin punya keluarga yang sempurna. Ada suami, isteri, anak-anak, tempat tinggal, dan kesejahteraan lahir dan batin. Tapi, tidak semua yang diinginkan bisa muncul dalam kehidupan nyata. Ada saja kekurangannya.

Hemat Listrik

Kenaikan harga buat keluarga sudah seperti air dengan wadahnya. Kian tambah isi air, wadah pun tak lagi bisa menampung. Suatu saat, air akan tumpah dan mencari-cari wadah yang baru.

Mengolah Anak

Anak buat keluarga memang harta yang paling mahal. Ia bukan sekadar penghibur dan penyejuk hati. Tapi juga penerus generasi.

Nama Sang Bayi

Jangan anggap remeh arti sebuah nama. Terlebih jika nama itu diperuntukkan buat sang buah hati. Karena dari nama anaklah, citra sebuah keluarga bisa ternilai.