Di Museum Madinah Ini, Kita Bisa Belajar Sirah Nabawiyah Dengan 7 Bahasa

Selain warga Madinah, kebanyakan pengunjung yang datang ke Museum Dar Al-Madinah adalah jemaah umrah dan haji dari berbagai negara, delegasi resmi, keluarga, mahasiswa dan rombongan anak sekolah.

Dar Al-Madinah terletak di King Abdul Aziz Road di Madinah Knowledge Economic City. Museum ini buka setiap hari Sabtu sampai Kamis dari pukul 09.00 pagi hingga pukul 8.00 malam dengan biaya tiket masuk sebesar SR25 atau sekira Rp90 ribu. (Hls/Ram)