Dari Penyakit Hingga Piala Dunia, Ini Alasan-alasan Pemerintah Harga Telur Meroket

Namun ada juga faktor lain yang menyebabkan permintaan akan telur naik, yaitu bantuan sosial untuk masyarakat miskin. ‎Telur menjadi salah satu komoditas yang masuk dalam bantuan tersebut.

“Juga karena adanya bantuan dalam bentuk telur. Menteri sosial ada bantuan nontunai ke masyarakat miskin yang di Jakarta yang harganya disubsidi. Ada pembagian telur untuk rumah tangga miskin. itu pun menambah volume,” tandasnya. (mdk)