Diisi 6 Segmen, Begini Alur Debat Capres Kedua

“Sesi yang kelima kita menamai sesi inspiratif, itu sesi berisi tanya jawab antar-kandidat, kemudian sesi yang keenam sesi closing statement dari masing-masing kandidat secara umum,” kata dia.

Ia menjelaskan setiap segmen itu tetap diberikan batasan waktu. Selain itu, Wahyu menyebut dalam debat capres kedua ini KPU tidak meminta para kandidat untuk saling mengapresiasi satu sama lain. “Nggak ya terserah (memberi apresiasi atau tidak),” tambahnya. (dtk)

 

Buku pilihan pekan ini,  silahkan pesan stok terbatas , klik ini :

https://m.eramuslim.com/resensi-buku/resensi-buku-preorder-edisi-revisi-penyempurnaan-digest-12-imperialisme-kuning.htm