Berhala Abad 21

 Yang menarik adalah, penolakan mereka terhadap ajaran Tauhid para Nabi itu bukan karena mereka tidak faham, melainkan karena ketakutan atas kehilangan kekuasaan

Selamatkan Bahtera Kemanusiaan!

Pada masa di mana Khilafah Islamiyah menjadi satu-satunya kiblat dunia dalam ilmu, akhlak, syariat, dan pola pikir. Sedangkan Barat pada masa itu masih menjalani kehidupan goa, terbelakang, dan menerapkan hukum rimba.

Sejauh Mana Toleransi Kita?

Al Quran mengajarkan kita untuk melaksanakan toleransi, perdamaian sosial, perlakuan yang manusiawi, dan kasih sayang sesama manusia, menahan amarah dan memaafkan semua orang. Allah menyukai orang-orang yang berbuat baik.

Guru Bertanya pada Murid

Tradisi keilmuan itu seharusnya melahirkan kaum intelektual yang sampai ke derajat haqul yaqin dan ‘ainul yaqin, dan tentunya terhindar dari sifat pak turut, atau menurut apa kata orang bijak atau apa kata orang banyak.

Antara Menteri dan Pembantu

Jika pemilihan dan pengangkatan pemimpin atau kepala Negara itu wajib, maka timbul berbagai pertanyaan berikut : Pemimpin seperti apa yang dimaksudkan wajib itu? Bagaimana cara pemilihannya?Apa saja kriterianya?