Salat Dalam Kehidupan Seorang Muslim

Salat merupakan tali pengikat ruhani yang sangat kuat antara seorang hamba dengan Penciptanya. Hubungan yang melambangkan kehinadinaan hamba di hadapan Tuhannya dan keagungan Sang Khaliq di depan hamba-Nya.

Kearifan dan Kezuhudan

Zuhud akan melahirkan sifat qana’ah (menerima apa adanya yang diberikan oleh Allah Swt), memunculkan sifat tawakkal (kesungguhan hati dalam bersandar kepada Allah Swt), menumbuhkan kemampuan untuk meninggalkan kenikmatan-kenikmatan sesaat demi kenikmatan abadi di alam akhirat.

Doa Basa Basi

Allah memerintahkan kita untuk senantiasa berdoa dan meminta pada-Nya. Karena dalam doa itu ada ketundukan dan kerendahan diri Dalam doa terselip rasa bahwa kita sedang menghamba pada Dzat Yang tangan-Nya senantiasa terbuka menerima permintaan hamba-Nya.

Bekerja Keraslah!

Ya, Islam itu agama aksi, agama kerja. Agama gerak. Agama yang menekankan aktivitas dan mencegah pasivitas. Agama Islam adalah agama yang mendorong pemeluknya untuk senantiasa bergerak dan senantiasa bergerak.

Budak Nafsu

"Orang yang berprasangka bahwa ada pelindung yang lebih utama dari Allah, maka  ia kurang pengetahuan terhadap Allah. Dan, orang yang berprasangka bahwa ada musuh yang lebih hebat dari hawa nafsunya, berarti ia kurang pengetahuan terhadap dirinya."

Menangis dan Tertawa

Banyak orang yang begitu antusias menyongsong dunia. Padahal hakikat dunia yang sedang disongsongnya itu, dengan sangat meyakinkan, sedang berproses meninggalkan diri mereka.

Kemuliaan Sejati

Tidak sepatutnya kita bermegah-megah karena tunduk kepada pesona dunia dan tidak menjadikannya sebagai medan perjuangan untuk menghimpun aset untuk kembali ke akhirat.